Agan2 budiman, ini trit kedua ane, lho! Td pas nonton tipi, ane liat sebentar lagi mo tahun baru Imlek. Dan buah yg byk diburu kyknya Buah Naga! So, ane googling sebentar tuk nyari tau tentang buah yg eksotis ini. Eh, ternyata kandungan serta khasiatnya macem2, euy!
Kandungan Buah Naga per 100g:
- Karoten: 0,012 gram
- Vitamin C: 9,0 miligram
- Vitamin B2: 0,045 miligram
- Vitamin B3: 0,430 miligram
- Kalsium: 6-10 miligram
- Zat besi: 0,3-0,7 miligram
- Fosfor: 16-36 miligram
- Karbohidrat: 9-14 gram
- Protein: 0,15-0,5 gram
- Serat: 0,3-0,9 gram
- Air: 80-90 gram
- Lemak: 0,1-0,6 gramm
- Kalori: 35-50
Khasiat Buah Naga:
- Membantu mengontrol kadar gula glukosa darah pada pengidap diabetes tipe 2
- Mencegah pembentukan sel kanker
- Menurunkan kadar kolesterol dalam darah
- Membantu memperbaiki metabolisme tubuh dan memiliki efek peningkatan memori
- Sumber serat dan antioksidan
- Menghilangkan rasa haus berkat kandungan airnya yang tinggi (80-90 gr dari 100 gr buah mentahnya)
Nah, ada satu lagi yg unik, gan! Ternyata ada juga lho Buah Naga yg warna kulitnya ga berwarna merah:
Spoiler!